Saham BBYB Kembali Diperdagangkan
Otoritas Bursa Efek Indonesia membuka perdagangan saham PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) di pasar regular dan pasar tunai mulai sesi I perdagangan Kamis (26/8).
Harga Saham Melonjak, BBYB dan TECH Disuspensi
Otoritas Bursa Efek Indonesia melakukan penghentian sementara (suspensi) perdagangan saham PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) dan PT Indosterling Technomedia Tbk (TECH).
Bank Neo Akan Rights Issue 5 Miliar Saham
PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) berencana melakukan penawaran umum terbatas V dalam rangka HMETD sebanyak-banyaknya 5 miliar saham baru atau mewakili 40,02% dari modal ditempatkan.
Bank Neo Commerce Akan Rights Issue 832 Juta Saham Senilai Rp250 Miliar
PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) berencana melakukan penawaran umum terbatas (PUT) IV dalam rangka HMETD sebanyak-banyaknya 832.724.404 saham dengan harga pelaksanaan Rp300 per lembar saham.