Sentimen Aset Berisiko Membaik, Rupiah Berpeluang Menguat


Jakarta - Nilai tukar (kurs) rupiah pada Kamis (7/10) berpeluang menguat seiring sentimen pasar terhadap aset berisiko terlihat membaik dengan kenaikan indeks saham.

"Harga komoditas yang menaik juga bisa membantu penguatan rupiah karena komoditas masih menjadi pendorong utama kenaikan surplus neraca perdagangan Indonesia," kata Pengamat Pasar Uang Ariston Tjendra di Jakarta.

Adapun hari ini nilai tukar rupiah mungkin bisa menguat ke kisaran 14240 per dolar AS.

Di sisi lain, ekspektasi tapering AS masih membayangi pergerakan nilai tukar.

Kemarin data tenaga kerja AS dirilis lebih bagus dari ekspektasi. Hal ini bisa menguatkan ekspektasi tapering di bulan November. 

"Ekspektasi ini juga terefleksi di yield obligasi pemerintah AS tenor 10 tahun



Berita Populer


ASEANFLAG