BI Proyeksikan Kredit Perbankan Bisa Tumbuh 7-9% di 2021
Bank Indonesia memprakirakan pertumbuhan kredit dan dana pihak ketiga perbankan masing-masing berada di kisaran 7-9% pada 2021.
Target Pertumbuhan Sektor Perdagangan 6,3% di 2021 Dapat Tercapai
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyatakan, target pertumbuhan sektor perdagangan sebesar 6,3% bisa tercapai pada tahun ini.
Menko Perekonomian Proyeksikan Alokasi Dana PEN Rp553,09 Triliun 2021
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto memproyeksikan alokasi dana PEN pada tahun ini mencapai Rp553,09 triliun atau lebih rendah dari realisasi hingga akhir 2020 mencapai Rp579,8 triliun.
BI Proyeksikan Inflasi 2021 di Kisaran 2-4%
Bank Indonesia memproyeksikan inflasi akan tetap terkendali dan berada dalam kisaran 2-4% pada 2021
2022 Setoran Dividen BUMN Akan Mencapai 75%
Menteri BUMN Erick Thohir memproyeksikan, realisasi setoran dividen perusahaan BUMN pada 2022 dapat mencapai 75%. Pada tahun ini, diperkirakan terealisasi sekitar 50%.
2021 BTN Bidik Laba Bersih Rp2,8 Triliun
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk memproyeksikan laba bersih pada 2021 mencapai Rp2,8 triliun, dengan pertumbuhan penyaluran kredit dan dana pihak ketiga (DPK) masing-masing berkisar 7%-9%.
Bank Mandiri Ramal Inflasi 2021 Bertengger di Level 2,9%
Kepala Ekonom PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Andry Asmoro mengatakan, inflasi akan berada di level 2,9% pada 2021. Hingga akhir tahun ini, inflasi diperkirakan di bawah 1,5%.